PEMBELAJARAN SIMULASI DIGITAL REVISI 2017

Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah menguluarkan keputusan No. 330/D.D5/KEP/KR /2017 mengenai Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Mata Pelajaran Muatan Nasional (A), Muatan Kewilayahan (B), Dasar Bidang Keahlian (C1), Dasar Program Keahlian (C2), dan Kompetensi Keahlian (C3).
KOMPETENSI INTI DAN KOMPETENSI DASAR
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN/MADRASAH ALIYAH KEJURUAN

Bidang Keahlian    : Teknologi Rekayasa
Program Keahlian  : Teknik Mesin
Paket Keahlian       : Teknik Pemesinan
Mata Pelajaran       : Simulasi Digital

  • KI-KD untuk Mata Pelajaran C1 Simulasi dan Komunikasi Digital 
  • SILABUS Simulasi Digital 
  • MATERI
  1. Menerapkan logika dan algoritma komputer, @(artikel)  @(video)
  2. Membuat peta-minda @(artikel)  @(video)
  3. Menyusun kembali format dokumen pengolah kata @(artikel)  @(video)
  4. Mengoperasikan perangkat lunak pengolah angka @(artikel)  @(video)
  5. Membuat slide untuk presentasi dan melakukan presentasi yang efektif @(artikel)  @(video)
  6. Membuat e-book dengan perangkat lunak e-book editor @(artikel)  @(video)
  7. Merumuskan etika Kewargaan Digital @(artikel)  @(video)
  8. Menerapkan teknik penelusuran Search Engine Melakukan komunikasi sinkron dan asinkron dalam jaringan @(artikel)  @(video)
  9. perangkat lunak pembelajaran kolaboratif daring @(artikel)  @(video)
  10. pembelajaran kolaboratif daring (kelas maya) @(artikel)  @(video)
  11. Membuat dokumen tahap pra-produksi, Memroduksi video dan/atau animasi dan/atau musik digital, serta Membuat laporan hasil pasca-produksi @(artikel)  @(video)

Share this

Related Posts

First